Pegawai Staf Ahli Kementrian Komdigi Ditetapkan Jadi Tersangka Kasus Judi Online, Polisi Ungkap Jumlah Oknum

Jumat 01-11-2024,17:39 WIB
Reporter : Babay Kholifah
Editor : Haidaroh

Para pelaku diperiksa secara intensif dan ditahan di Rumah Tahanan Polda Metro Jaya.

Terkait hal ini, Menteri Komunikasi dan Digital (Menkomdigi) Meutiya Viada Hafid mengatakan pihaknya sudah menyerahkan sepenuhnya prosesnya kepada polisi.

Meutiya juga mengungkapka bahwa Komdigi mendukung penuh arahan Presiden Prabowo Subianto untuk memberantas segala bentuk kegiatan ilegal.

BACA JUGA:Resep Simpel Membuat Sosis Oseng Bawang Merah, Cocok untuk Jadi Menu Makanan Anak Kost

BACA JUGA:Hadirkan Antropolog Prancis, Unsera Gelar Public Lecture Tentang Nilai Strategis Indonesia di Asia Tenggara

Termasuk perjudian online, yang merugikan masyarakat dan merusak nilai-nilai kebangsaan.

Bahkan lebih memprihatinkannya lagi, anak-anak muda Indonesia sudah masuk dalam kegiatan judi online ini.

Kategori :