Cara Membuat Ayam Geprek Sambal Korek yang Gurih dan Krispi, Catat Resepnya

Rabu 24-07-2024,18:00 WIB
Reporter : Babay Kholifah
Editor : Haidaroh

5. Setelah itu, panaskan minyak lalu goreng ayam di api besar sampai membentuk struktur luar dan kering, setelah itu kecilkan api lalu goreng sampai kecoklatan lalu tiriskan.

6. Selanjutnya sambal, untuk sambal sendiri ulej bawang putih, campurkan garam, kaldu ayam bubuk, penyedap da terasi lalu haluskan.

7. Masukkan cabai rawit merah ke dalam food processor, haluskan kemudian gabungkan ke dalam ulekan, aduk rata.

8. Siram dengan minyak panas, aduk rata. Lalu pindahkan ke mangkuk dan kemudian masukkan perasan jeruk limau lalu aduk sampai rata. 

9. Ayam geprek siap disajikan.

Itulah resep dan cara membuat ayam geprek sambal korek yang gurih dan krispi yang bisa kamu coba buat sendiri di rumah. Selamat mencoba. (*)

Kategori :