Memasuki Tahun 2025, Ini 4 Langkah Efektif untuk Mengatur Keuangan

Memasuki Tahun 2025, Ini 4 Langkah Efektif untuk Mengatur Keuangan

Ilustrasi: Langkah efektif mengatur keuangan di tahun 2025-Freepik.com-wirestock

2. Hindari Utang

Utang bisa menjadi beban berat bagi keuangan jika tidak dikelola dengan bijak. Jika saat ini kamu memiliki utang, sebaiknya segera lunasi secara bertahap. 

Setelah utang selesai, usahakan untuk tidak berutang lagi di tahun yang baru ini.

BACA JUGA:Dapatkan Saldo Dana Kaget Secara Gratis di Tahun Baru Imlek

BACA JUGA:Cara Mendapatkan Saldo Dana Gratis dengan Mudah

3. Lakukan Evaluasi Keuangan Tahun Lalu


Ilustrasi-Freepik.com-pressfoto

Langkah dalam mengelola keuangan adalah menganalisis bagaimana pengelolaan keuanganmu selama setahun terakhir. 

Mulailah dengan membuat daftar pendapatan dan pengeluaran selama tahun lalu. 

Cek apakah terdapat pola pengeluaran yang tidak perlu atau pemborosan yang bisa dihindari. 

Untuk kemudahan, kamu juga bisa menggunakan aplikasi keuangan untuk membantu melacak pengeluaran.

4. Rancang Anggaran yang Realistis

Anggaran merupakan pondasi bagi pengelolaan keuangan yang baik. Mulailah dengan membagi pendapatan ke dalam kategori pengeluaran yang penting, seperti kebutuhan dasar, tabungan, dan hiburan. Dengan begini, pengeluaran dapat lebih terencana dan efektif.

Nah, itulah beberapa langkah efektif yang bisa kamu coba untuk mengatur keuangan di tahun 2025 ini.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: