5 Negara dengan SDM Paling Maju di Asia 2024, Indonesia Nomor Berapa?

5 Negara dengan SDM Paling Maju di Asia 2024, Indonesia Nomor Berapa?

Ilustrasi negara dengan SDM paling maju di Asia-sasint-pixabay.com

Bagi Indonesia, upaya untuk terus meningkatkan HDI berarti harus fokus pada pembangunan berkelanjutan di bidang pendidikan, kesehatan, dan ekonomi.

BACA JUGA:5 Negara Terbersih di Dunia Tahun 2024 Berdasarkan Environmental Performance Index (EPI)

Pemerintah serta seluruh lapisan masyarakat perlu bekerja sama untuk mengatasi kendala yang ada, seperti pemerataan pendidikan dan kesehatan, penanggulangan kemiskinan, serta pemberdayaan masyarakat.

Peringkat SDM Indonesia yang masih berada di posisi ke-31 di Asia, menurut indeks HDI, menjadi pengingat bahwa masih banyak pekerjaan rumah yang perlu diselesaikan.

Meski ada peningkatan dari tahun ke tahun, Indonesia perlu lebih serius dalam merancang kebijakan-kebijakan yang fokus pada pengembangan manusia secara menyeluruh.

Dengan komitmen yang kuat dari semua pihak, diharapkan kualitas SDM Indonesia bisa terus meningkat, dan suatu saat bisa menyusul negara-negara maju di Asia yang telah sukses dalam pembangunan SDM mereka.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: undp