Ini Perbedaan Materi Soal Seleksi PPPK dan CPNS 2024, Awas Jangan Tertukar

Ini Perbedaan Materi Soal Seleksi PPPK dan CPNS 2024, Awas Jangan Tertukar

Potret orang yang sedang belajar materi tes SKD CPNS -@freepik-

- TKP (Tes Karakteristik Pribadi): berkaitan dengan pelayanan publik, jejaring kerja, aspek sosial budaya, teknologi informasi dan komunikasi, profesionalisme, serta pencegahan radikalisme.

b. SKB (Seleksi Kompetensi Bidang)

Materi SKB (Seleksi Kompetensi Bidang) berhubungan dengan peraturan yang berlaku di instansi yang dilamar, peraturan dari MenPAN-RB, relevansi materi dengan latar belakang studi, dan soal-soal yang diajukan oleh instansi tersebut.

BACA JUGA:Cara Cek Pesaing CPNS 2024 Setiap Instansi dan Formasi yang Dilamar, Ketahui Seberapa Ketat Kompetisi

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: