Ini 3 Contoh Soal Deret Angka, Berpotensi Muncul di Ujian TIU SKD CPNS 2024

Ini 3 Contoh Soal Deret Angka, Berpotensi Muncul di Ujian TIU SKD CPNS 2024

Ilustrasi seseorang yang sedang belajar--Freepik @Jcomp

INFORADAR.ID - Deret angka merupakan salah satu materi yang sering muncul dalam ujian Tes Intelegensia Umum (TIU) pada Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) untuk Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS). 

Memahami pola dan logika di balik soal deret angka sangat penting bagi peserta ujian tes SKD CPNS 2024 untuk dapat menyelesaikan soal dengan tepat dan cepat. 

Dalam persiapan menghadapi ujian SKD CPNS 2024, latihan dengan berbagai contoh soal menjadi langkah yang efektif.

BACA JUGA:Strategi Mengerjakan Soal TIU Figural di Tes SKD CPNS 2024, Taklukkan Soal Tersulit dengan Cara Ini

Artikel ini akan membahas tiga contoh soal deret angka yang berpotensi muncul dalam ujian TIU SKD CPNS 2024

Setiap contoh soal dilengkapi dengan penjelasan yang mudah dipahami, sehingga diharapkan pembaca dapat memahami pola yang digunakan. 

Dengan memahami contoh-contoh ini, peserta diharapkan bisa lebih siap dan percaya diri saat menghadapi ujian nanti.

Selain itu, pembahasan soal deret angka ini juga bertujuan untuk melatih kemampuan analisis dan logika peserta. 

BACA JUGA:Tes SKD CPNS 2024 Tidak Ada Soal Hafalan, Ini Materi yang Perlu Dipersiapkan

Soal-soal yang akan dibahas tidak hanya bermanfaat untuk ujian CPNS, tetapi juga untuk mengasah keterampilan berpikir kritis dalam menghadapi berbagai tantangan di dunia kerja. 

Kapan Pelaksanaan Tes SKD CPNS 2024?


Ilustrasi Peserta Tes SKD CPNS 2024-@disnakerja-

Berdasarkan jadwal yang dirilis Badan Kepegawaian Negara, pelaksanaan tes SKD CPNS 2024 berlangsung pada 16 Oktober - 14 November 2024.

Soal deret angka ini sebenarnya cukup mudah jika dibahas dengan baik. Bagi yang pertama kali melihatnya, mungkin merasa kesulitan. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: