Jangan Sampai Ketinggal Zaman! Ini Singkatan Bahasa Inggris yang Kerap Digunakan Anak Muda dalam Chatting
Potret orang yang sedang mempelajari istilah-istilah singkatan chatting.-freepik/@ pressfoto-
33. JK (Just Kidding) : Cuma bercanda
34. N/A (Not Available) : Tidak tersedia
35. JOMO (Joy Of Missing Out) : Gak takut ketinggalan tren
36. NGL (Not Gonna Lie) : Gak bohong
37. LOL (Laugh Out Loud) : Tertawa terbahak-bahak
38. OOTD (Outfit of The Day) : Pakaian hari ini
39. LMAO (Laughing My A$$ Off) : Tertawa terbahak-bahak
40. OOMF / One Of My Followers : Salah satu pengikutku
BACA JUGA:Gunakan Gombalan yang Mengandung Unsur Bahasa Inggris Kepada Pasanganmu Agar Beda dari yang Lain
41. OTW (On The Way) : Di jalan
42. OMG (Oh My God) : Ya tuhan
43. OP (Over Powered) : Terlalu kuat
44. OOT (Out Of Topic) : Di luar topik
45. OFC (Of Course) : Tentu saja
46. POV (Point Of View) : Sudut pandang
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: