Suka Makanan Manis? Ini Resep Brownies Batik Kukus dengan Bahan dan Cara Buat yang Simpel

Suka Makanan Manis? Ini Resep Brownies Batik Kukus dengan Bahan dan Cara Buat yang Simpel

Resep dan cara membuat brownies batik kukus yang bisa dibuat sendiri di rumah-Akun youtube-Devina Hermawan

INFORADAR.ID- Inilah resep dan cara buat brownies batik kukus dengan bahan dan cara buat yang simpel yang bisa kamu buat sendiri di rumah.

Untuk kamu yang suka makanan manis ini, kamu bisa banget loh buat sendiri di rumah dengan mengikuti resep dan cara ini.

Brownies merupakan salah satu makanan manis yang banyak disukai, mulai dari kalangan anak-anak sampai dewasa.

BACA JUGA:Resep dan Cara Membuat Takoyaki yang Garing dan Kenyal, Cocok Buat Dijadikan Cemilan Keluarga

BACA JUGA:4 Rekomendasi Pembersih Wajah Alami yang Bisa Dibuat Sendiri di Rumah, Ternyata Ada Ini

Makanan manis satu ini banyak di jual di toko-toko. Tapi, jika kamu ingin buat sendiri di rumah, kamu bisa nih ikutin resep ini supaya kamu bisa buat sendiri di rumah.

Selain hemat, membuat sendiri di rumah juga bisa mendapatkan hasil yang banyak dan tentunya kamu bisa buat sesuai apa yang kamu inginkan.

Dikutip dari akun Youtube Devina Hermawan, ini resep dan cara buat brownies batik kukus yang bisa kamu buat sendiri di rumah:

BACA JUGA:Suka Ngemil? Yuk Buat Lumpia Goreng Isi Ayam, Dijamin Enak dan Ini Resepnya

BACA JUGA:Kamu Jadi Korban Perselingkuhan? Ini 7 Cara Balas Dendam Ampuh yang Bisa Kamu Coba, Dijamin Pasanganmu Nyesel

Resep Brownies Batik Kukus (untuk 4 porsi)

Bahan lapisan batik:

-1 butir telur

-40 gr gula pasir

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: