Yuk Coba Resep Perkedel Kentang Ala Restoran Padang
Resep Perkedel Kentang ala Restoran Padang--Tangkap Layar Youtube/Swatri Kitcen
2. Haluskan bahan 2 (bumbu halus), yang terdiri dari garam, keripik bawang putih, bawang goreng, Ladaku Merica Bubuk, dan Desaku Bumbu Gulai Padang, hingga tercampur rata.
BACA JUGA:Resep Bubur Suro Sederhana untuk 10 Muharam
3. Campurkan bumbu yang telah dihaluskan dengan bahan 1, yaitu kentang goreng yang sudah dihancurkan, cabe giling, daun seledri, daun bawang, dan telur. Aduk hingga semua bahan tercampur rata.
4. Kocok lepas telur bersama dengan garam (bahan 3) hingga tercampur.
5. Bentuk adonan kentang menjadi bulatan pipih yang tebal, lakukan hingga adonan habis.
6. Celupkan bulatan adonan perkedel ke dalam kocokan telur, lalu goreng dengan api sedang.
7. Tuangkan sisa kocokan telur di atas perkedel yang sedang digoreng, dan lanjutkan menggoreng hingga berwarna kuning keemasan.
BACA JUGA:Resep Bubur Suro, Menu Khas yang Memeriahkan Peringatan Tahun Baru Islam
BACA JUGA:Pegi Setiawan Tantang Aep Karena Beri Kesaksian Palsu: Kalau Kamu Laki-Laki Kita Debat Bersama
Itulah resep membuat perkedel kentang ala restoran Padang, selamat mencoba dan semoga bermanfaat. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: