Gak Cuma Tidur atau Rebahan, Istirahat Juga Ada Beberapa Jenis Loh, Kamu Harus Tahu

Gak Cuma Tidur atau Rebahan, Istirahat Juga Ada Beberapa Jenis Loh, Kamu Harus Tahu

Ilustrasi Meditasi, Jenis Istirahat Selain Tidur dan Rebahan-Oleksandr P-Instagram

3. Sensory Rest

Terlalu banyak screen time, zoom meeting dan mendengar suara bising bikin kamu jadi kewalahan. Yuk istirahatkan pancaindra kamu dengan menjauh dari gadget.

4. Creative Rest

Siapa yang kerjanya di bidang kreatif dan brainstorming terus? Nah, jenis istirahat ini wajib diterapin nih, yuk coba jalan-jalan ke alam terbuka dan ketemu orang baru, siapa tau mereka bisa jadi inspirasi kamu.

BACA JUGA:Bahaya Kurang Tidur Dapat Sebabkan Kanker, Begini Kata Maudy Ayunda

BACA JUGA:Tidak Semua Sambal Identik dengan Cabe, di Kabupaten Lebak ada Sambel Peupeuh Terbuat Rempah Tapi Tetap Pedas

5. Sosial Rest

Kamu pasti pernah dong merasa capek berinteraksi sama banyak orang? Terutama para introvert nih. Saat sosial rest, kamu berhak menentukan dengan siapa kamu mau berkomunikasi. Kamu juga berhak menentukan lingkungan yang suportif.

“Yuk peduli dan penuhi kebutuhan dirimu,” komentar akun @cerita.cantik.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: