5 Perusahaan Batu Bara Terbesar di Indonesia
Ilustrasi pertambangan batu bara.- stafichukanatoly-pixabay.com
Sebagai anak perusahaan BUMI, PT Kaltim Prima Batubara (KPC) termasuk salah satu perusahaan batu bara terbesar di industri batu bara. Bahkan, perusahaan ini merupakan salah satu perusahaan tambang terbuka terbesar di dunia. 4. PT Adaro Energy Tbk (ADRO)
Di industri batu bara, PT Adaro Energy Tbk (ADRO) juga menunjukkan tren pertumbuhan yang relatif stabil. Di sektor pertambangan, ADRO memiliki empat perusahaan tambang batu bara.
5. PT Bayan Tbk Resources (BYAN)
Perusahaan batu bara terbesar kedua di Indonesia adalah PT Bayan Resources Tbk (BYAN). Berlokasi di Kalimantan Timur dan Selatan, perusahaan ini merupakan bagian dari grup Low Tuck Kwong.
Itulah beberapa perusahaan batu bara terbesar di Indonesia yang memiliki posisi terdepan dalam industri batu bara. Kami harap artikel ini bermanfaat bagi Anda! (*)
BACA JUGA:6 Film Indonesia Maret 2024 Didominasi Genre Horor
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: minerba