Setelah Tepis Ijazah Palsu, IPK Gibran Rakabuming Tak Sampai 3?

Setelah Tepis Ijazah Palsu, IPK Gibran Rakabuming Tak Sampai 3?

Setelah Tepis Ijazah Palsu, IPK Gibran Rakabuming Tak Sampai 3? --X/ @BangBudiKur

Melansir dari tayangan Youtube tvOneNews, Gibran memberikan bukti ijazah akibat tudingan ijazah palsu.

Kepada awak media Gibran menunjukkan ijazahnya untuk menghentikan isu ijazah palsu di media sosial.

Riwayat Pendidikan Gibran

  • Sejak kecil Gibran menetap di Surakarta, tetapi saat SMP dirinya pindah ke Singapura untuk melanjutkan sekolah setingkat SMA pada tahun 2002 di Orchid Park Secondary School, Singapura.
  • Selanjutnya pada tahun 2007 Gibran lulus dari Management Development Institute of Singapore (MDIS) dengan gelar B.Sc (Hons)
  • Melanjutkan studinya ke program Insearch di University of Technology Sydney (UTS Insearch), Sydney, Australia hingga lulus pada tahun 2010.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: