Tak Hanya Pantai, 6 Wisata Air Terjun Bali ini Jadi Destinasi Favorit Mancanegara

Tak Hanya Pantai, 6 Wisata Air Terjun Bali ini Jadi Destinasi Favorit Mancanegara

Wisata Air Terjun Bali--Instagram @explorebali

INFORADAR.ID - Bali bukan cuman punya pantai-pantai indah ada keindahan lain yang harus kamu kunjungi, salah satunya wisata air terjun Bali.

Keindahan air terjun Bali berbeda dengan pantai-pantainya.

Untuk menuju lokasi air terjun Bali ini juga membutuhkan tenaga lebih, namun semua akan langsung terbayar dengan panoraman air terjunnya.

Inilah lokasi air terjun Bali yang menarik wisatawan lokal dan mancanegara yang wajib kamu kunjungi.

Tegunungan Waterfall

Tegenungan Waterfall juga menjadi air terjun di Ubud yang menjadi buruan para pecinta spot foto instagramable. Memiliki tinggi sekitar 15 meter, Air Terjun Tegenungan memiliki aliran yang berundak-undak karena bebatuan yang ada di sekitarnya. Kamu bisa berenang di kolam air terjun Ubud ini karena tidak terlalu dalam.

Buat kamu yang gemar berburu spot foto, terdapat spot foto berupa kayu seperti jembatan yang menghadap langsung ke Tibumana Waterfall.

Tersedia juga beberapa spot foto lain seperti ranting berbentuk hati dan sarang burung serta ayunan.

Akses menuju Tibumana Waterfall juga tak terlalu sulit karena dilengkapi tangga dan pegangan.

Tibumana Waterfall

Tibumana Waterfall merupakan air terjun di Ubud yang menjadi incaran banyak wisatawan lokal maupun turis mancanegara.

Air terjun Ubud dengan tinggi 20 meter ini menawarkan aliran dua air terjun dengan debit air yang tak terlalu deras. Terdapat area kolam di bagian tengah yang luas seperti danau.

Kamu bisa berenang di Air Terjun Tibumana, tapi tak disarankan berenang sampai area tengah atau di bawah air terjun langsung karena terdapat palung sungai yang dalam.

Jalur menuju Tibumana Waterfall pun cukup mudah dilalui dengan jalan setapak dari semen serta pegangan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: