Jangan Unggah 4 Hal Ini di Sosial Media Kamu, Berbahaya!
Potret seseorang yang sedang bermain sosial media.-pixabay/@Erik_Lucatero-
Hal ini sebaiknya kamu hindari, karena dikhawatirkan akan memicu adanya kebencian dan hanya akan memperburuk masalah.
Sebaiknya kamu selesaikan masalah secara pribadi dengan orang itu tanpa harus mengunggah dan memperburuk suasana.
BACA JUGA:Hai Sobat Misqueen, Inilah 7 Cara Terbaik untuk Menghasilkan Uang Melalui Ponsel
3. Pendapatan
Mengunggah pendapatan yang kamu miliki sebaiknya dihindari, baik itu berupa gaji, bukti transfer atau hal lainnya yang berkaitan.
Bukan tanpa alasan, dengan melakukan itu, itu bisa saja menjadi ancaman tersendiri untuk kamu sehingga banyak orang yang akan memanfaatkan penghasilan kamu.
Bercerita tentang pendapatan kepada orang terdekatmu boleh saja, namun jangan sampai berlebih dan kamu harus bisa memilah mana yang boleh diungkapkan dan tidak.
4. Dokumen Pribadi
Mengunggah dokumen pribadi kamu tentunya akan sangat mengancam diri kamu sendiri, di mana informasi dari dokumen pribadi yang diunggah, bisa saja dilakukan hal yang tidak-tidak oleh orang yang tidak bertanggungjawab.
BACA JUGA:Tips ini akan membantu Anda dalam melamar pekerjaan di Perusahaan
Keempat hal itu sebaiknya kamu hindari untuk diunggah ke sosial media, sehingga kamu dalam keadaan aman dan tanpa adanya gangguan.(*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: