7 Manfaat Buah Naga yang Jarang Diketahui, Bisa Sehatkan Usus hingga Jantung

7 Manfaat Buah Naga yang Jarang Diketahui, Bisa Sehatkan Usus hingga Jantung

ilustrasi buah naga-Pixabay-

INFORADAR.ID - Buah naga merupakan salah satu buah yang enak dirasakan. Buah naga juga dikenal dengan nama Latin Hylocereus polyrhizus, adalah buah tropis yang sangat digemari berkat berlimpahnya manfaat yang tersimpan di dalamnya. Memiliki rasa manis dengan biji kecil bertebaran di dalam dagingnya, Buah naga memang menawarkan kombinasi yang menggugah selera.

Apa yang membuat buah naga begitu istimewa? Nah, mari kita telusuri sejumlah manfaat menarik dari buah naga yang akan membuatmu semakin mencintainya.

Penyakit yang Harus Diwaspadai

Meski penuh dengan manfaat, buah naga mungkin bukan pilihan terbaik untuk beberapa orang yang mengidap kondisi khusus. Ini dia beberapa penyakit yang sebaiknya menghindari buah naga:

Penderita Alergi

Bagi mereka yang rentan terhadap alergi, sebaiknya membatasi konsumsi buah naga. Kandungan di dalamnya bisa menyebabkan reaksi kulit, pembengkakan pada bibir dan lidah, serta rasa gatal di tenggorokan.

Penderita Diare

Orang yang sedang mengalami diare sebaiknya juga tidak terlalu bersemangat dengan buah naga. Memakannya saat kondisi diare dapat memperparah keadaan.

BACA JUGA:Mau Punya Kulit Glowing? Sshhtttt, Ini Dia Resep Jus yang Bisa Buat Kulit Kamu Jadi Lebih Cerah

Penderita Diabetes

Kandungan gula yang tinggi dalam buah naga membuatnya kurang cocok bagi penderita diabetes. Namun, manfaat yang sama bisa ditemukan pada jenis buah lain yang lebih cocok.

Berikut 7 manfaat buah naga untuk kesehatan tubuh: 

1. Melancarkan Pencernaan

Buah naga membantu melancarkan pencernaan, dan sangat baik untuk penderita maag. Kandungan oligosakarida dalam buah naga mendukung pertumbuhan bakteri baik dalam saluran pencernaan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: