Ini Bedanya Pinjaman Pertama dan Kedua KUR BRI 2023
KUR BRI-perbankan.id-
INFORADAR.ID – PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI diketahui sudah mulai menyalurkan pinjaman Kredit Usaha Rakyat atau KUR BRI 2023.
BRI mendapatkan alokasi penyaluran pinjaman KUR BRI 2023 dari Pemerintah sebesar Rp270 triliun. Namun terdapat perbedaan ketentuan dalam penyaluran di setiap tahunnya.
Bagi Anda pemula atau baru pertama kali pinjam melalui KUR BRI 2023, akan dikenakan bunga sebesar 6 persen efektif per tahun untuk pinjaman diatas Rp10 juta untuk KUR Mikro dan KUR Kecil.
Bedanya, untuk tahun ini bagi yang sudah pernah meminjam KUR BRI lebih dari satu dikenakan bunga sebesar 7 persen untuk yang kedua. Dan pinjaman KUR BRI yang ketiga dan seterusnya akan dikenakan Bungan sebesar 8 persen hingga 9 persen untuk keempat dan seterusnya.
Itulah perbedaan pinjaman KUR BRI 2023 dari pemula atau yang sudah pernah pinjam, tapi sebelum ajukan mari simak persyaratan dan ketentuan KUR BRI 2023 yang INFORADAR.ID kutip dari laman resmi bri.co.id adalah sebagai berikut:
1. KUR Super Mikro
Kriteria Umum:
• Belum pernah menerima KUR.
• Belum pernah menerima kredit/pembiayaan investasi/modal kerja komersial, kecuali:
a) Kredit konsumsi untuk keperluan rumah tangga;
b) Kredit skema/skala ultra mikro atau sejenisnya; dan/atau
c) Pinjaman pada perusahaan layanan pendanaan bersama berbasis teknologi informasi atau perusahaan pembiayaan berbasis digital.
BACA JUGA:Ajukan KUR BRI 2023 Agar Modal Jadi Agen Skincare Kamu Bisa Terpenuhi
Kriteria Khusus:
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: