Inilah KUR BRI 2023 yang Paling Tepat untuk Pengusaha Kuliner

Inilah KUR BRI 2023 yang Paling Tepat untuk Pengusaha Kuliner

UMKM yang cocok untuk pengusaha kuliner.-Yulia Rozanova-pexels.com

1. Pinjaman Rp 50 – Rp 500 juta

2. Jenis Pinjaman

- Kredit Modal Kerja (KMK) dengan maksimum masa pinjaman 4 (empat) tahun

- Kredit Investasi (KI) dengan maksimum masa pinjaman 5 (lima) tahun

4. Suku bunga 6% efektif per tahun

5. Agunan sesuai dengan peraturan bank

BACA JUGA:Jangan Coba Ajukan Pinjaman KUR BRI 2023 Kalau Belum Seperti Ini

Besaran nominal pinjaman KUR BRI 2023, bisa Anda ketahui dari tabel Angsuran KUR BRI ini:

KUR Kecil Bank BRI bisa menjadi pilihan yang tepat untuk pengusaha kuliner mendapatkan pinjaman. Pada jenis KUR dari Bank BRI tersebut Anda bisa mengajukan pinjaman hingga Rp500 juta.

Jika Anda sebagai pengusaha kuliner berkehendak untuk mengajukan pinjaman KUR, penuhi syarat dan ketentuan dari Bank BRI sebelumnya.

Dilansir dari laman bri.co.id, inilah syarat calon debitur KUR tersebut:

Syarat Calon Debitur KUR Kecil Bank BRI

  • Mempunyai usaha produktif dan layak
  • Tidak sedang menerima kredit dari perbankan kecuali kredit konsumtif seperti KPR, KKB, dan, Kartu Kredit
  • Telah melakukan usaha secara aktif minimal 6 bulan
  • Memiliki Surat Ijin Usaha Mikro dan Kecil (IUMK) atau surat ijin usaha lainnya yang dapat dipersamakan

Nah apakah usaha kuliner Anda sudah memenuhi syarat dan ketentuan di atas? Jika sudah, maka silahkan ajukan pinjaman ke Bank BRI secara online atau kunjungi kantor BRI terdekat di kota Anda. (*)

BACA JUGA:Apakah Usaha Sablon Bisa Dapat Pinjaman KUR BRI 2023

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: bri.co.id