Kenali 9 Sifat Pasangan yang Hanya Sekedar Penasaran
ILUSTRASI: Pasangan yang hanya sekedar atas dasar rasa penasaran- pressfoto on freepik-
INFORADAR.CO.ID- Sifat dan perilaku pasangan harus benar-benar diperhatikan banyak para lelaki yang hanya mendekati wanita hanya sekedar penasaran atau bahkan sebaliknya.
Pasangan yang hanya sekedar penasaran, bisa kamu kenali dengan sikap dan perilaku yang aneh dan redflag.
Sebelum memilih pasangan, baiknya kamu mengenali sifat dan perilaku pasanganmu. Apakah dia hanya sekedar penasaran atau benar-benar tulus.
Kamu bisa menilai sifat pasanganmu seseorang yang hanya pensaran atau tidak. Dilihat dari tutur kata dan perilaku yang biasanya dia berikan kepadamu.
Yuk, kenali ciri-ciri pasangan yang hanya sekedar penasaran
1. Tidak mau membahas masa depan
Jika pasanganmu tidak mau membahas tentang masa depan atau selalu menghindari obrolan yang membahas hal tersebut. Bisa jadi, pasanganmu hanya sekedar penasaran kepadamu karena tidak menunjukkan keseriusan.
2. Tidak konsisten dalam perilaku
Jika pasanganmu sering berperilaku dan perasaannya berubah-ubah. Kadang romantis dan kadang cuek bahkan kadang baik dan kadang kasar, mungkin dia hanya sekedar coba-coba dan penasaran kepadamu karena tidak memiliki kepastian.
3. Tidak ada komitmen waktu
Tidak memprioritaskan waktu bersamamu, dia hanya sibuk dengan pekerjaan nya atau urusan pribadinya. Bisa jadi dia hanya ingin coba-coba atau penasaran saja kepadamu tanpa atas dasar cinta dan ketulusan.
4. Tidak mengenalkan kepada keluarga
Jika pasanganmu enggan untuk mempertemukan mu dengan keluarganya. Bisa jadi dia tidak adanya keseriusan dalam hubungan.
5. Tidak jujur
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: