Simak Sejarah Singkat Menara Eiffel Berikut Ini, Ikon Hot Prancis
Simak Sejarah Singkat Menara Eiffel Berikut Ini, Ikon Hot Prancis-Ilustrasi:Freepik/vecstok-
Ketika pertama kali dibuka untuk umum, menara ini menyambut lebih dari dua juta pengunjung selama Pameran Dunia.
Menara Eiffel masih berfungsi sebagai menara komunikasi dan menara pengamat. Selain itu, ada beberapa restoran dan toko suvenir di dalam menara.
Pengunjung juga dapat naik ke atas menara menggunakan lift atau tangga untuk menikmati pemandangan indah kota Paris.
Menara Eiffel kini menjadi simbol kebanggaan nasional Prancis dan salah satu ikon arsitektur bangunan yang paling terkenal di dunia.
Dengan daya tariknya yang tak terbantahkan, menara ini menjadi salah satu destinasi wisata yang paling populer dan mendapat kunjungan jutaan wisatawan setiap tahunnya.
Pembangunan menara ini selesai dalam jangka waktu 2 tahun, 2 bulan, dan 5 hari.(*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: orami.co.id