Penting, Ini Larangan Kurban yang Wajib Diketahui

Penting, Ini Larangan Kurban yang Wajib Diketahui

Penting, Ini Larangan Kurban yang Wajib Diketahui-Ilustrasi:Freepik/freepik-

" Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam memerintahkanku untuk mengurusi unta-unta qurban beliau. Aku mensedekahkan daging, kulit, dan jilalnya (kulit yang ditaruh pada punggung unta untuk melindungi dari dingin). Aku tidak memberi sesuatu pun dari hasil sembelihan qurban kepada tukang jagal. Beliau bersabda, “Kami akan memberi upah kepada tukang jagal dari uang kami sendiri."

Itulah beberapa larangan yang sebaiknya dipatuhi untuk orang yang ingin berkurban. (*)

Dalam Islam, kurban memiliki nilai-nilai spiritual seperti ketakwaan, kesederhanaan, dan keikhlasan.

Praktik ini juga merupakan perwujudan dari  salah satu dari anjuran Islam untuk memberikan kesempatan bagi yang ingin mendekatkan diri kepada Allah SWT melalui amal shaleh.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: zakat.or.id