4 Jurusan Kuliah Ini Dipandang Mudah dalam Mendapatkan Pekerjaan, Ada Ilmu Komunikasi

Rabu 05-02-2025,21:52 WIB
Reporter : Babay Kholifah
Editor : Haidaroh

2. Akuntansi


Akutansi-Freepik.com-rawpixel.com

BACA JUGA:4 Dampak Negatif Bawa HP ke Kamar Mandi yang Berisiko bagi Kesehatan, Salah Satunya Penyakit Ini

BACA JUGA:4 Cara Pilih Destinasi Liburan yang Tepat Berdasarkan Kepribadian MBTI, Cari Tahu di Sini

Jurusan Akuntansi juga dikenal sebagai salah satu yang menjanjikan dalam hal peluang kerja. 

Setiap perusahaan dari berbagai sektor memerlukan profesional yang dapat menyusun laporan keuangan dengan akurat dan tepat sesuai dengan standar yang berlaku.

3. Ilmu Komunikasi

Dalam ranah sosial dan humaniora, jurusan Ilmu Komunikasi tetap menjadi salah satu favorit. 

Bagi kamu yang memiliki minat dalam menulis serta memahami komunikasi verbal dan nonverbal, jurusan ini adalah pilihan yang ideal. 

Lulusan Ilmu Komunikasi memiliki peluang berkarier sebagai jurnalis, penyiar, presenter, tenaga pemasaran, dan profesional hubungan masyarakat.

4. Teknik Elektro

Terakhir, jurusan Teknik Elektro menawarkan peluang karier di bidang telekomunikasi, industri gas dan minyak, dan sektor lainnya. 

Di jurusan ini, kamu akan mempelajari berbagai aspek elektronika dan rangkaian listrik, sehingga membuka banyak kemungkinan untuk masa depan.

Memilih jurusan kuliah memang bukanlah hal yang mudah, namun dengan pertimbangan yang matang, kamu akan lebih siap untuk menghadapi dunia kerja setelah lulus.

Nah itulah beberapa jurusan yang mudah mendapatkan pekerjaan setelah lulus yang harus kamu tahu.

Kategori :