Strategi Cerdas Hemat Belanja Bulanan, Bisa Diterapkan Nih

Minggu 22-09-2024,14:46 WIB
Reporter : Nuraini Wildayati Kamilah
Editor : Haidaroh

INFORADAR.ID - Belanja bulanan adalah kegiatan penting, namun seringkali menguras anggaran. 

Karena tidak semua orang bisa mengatur budget secara efektif saat belanja bulanan.

Berikut beberapa strategi untuk mengatur keuangan saat belanja bulanan yang hemat:

1. Buat Daftar Belanja


Menulis list belanja-Freepik-gpointstudio

Sebelum berangkat, buatlah daftar barang yang perlu dibeli. 

Dengan mencatat kebutuhan, kamu bisa terhindar dari pembelian yang tidak perlu dan fokus pada barang-barang yang benar-benar dibutuhkan.

BACA JUGA:Rektor Untirta Jalani Kunjungan dengan Univerity of Edinburgh Guna Meningkatkan Daya Saing Global

BACA JUGA:Menelusuri Air Terjun Spektakuler di Indonesia yang Menyihir Dunia

2. Tetapkan Anggaran

Tentukan anggaran belanja bulanan berdasarkan pemasukanmu. 

Alokasikan persentase tertentu untuk belanja, sehingga pengeluaran tetap terkontrol.

Ini juga membantu kamu memprioritaskan barang yang harus dibeli.

3. Pahami Kebutuhan dan Keinginan

Pisahkan barang-barang yang merupakan kebutuhan dari yang sekadar keinginan. 

Kategori :