BACA JUGA:Waroge: Doa Dalam Rupa, Benda Sakral Berisi Beragam Jampi dan Mantra Masyarakat Baduy
9. Dua Garis Biru
Bima dan Dara adalah sepasang kekasih yang masih duduk di bangku SMA. Pada usia 17 tahun, mereka nekat bersenggama di luar nikah. Dara pun hamil, keduanya kemudian dihadapkan pada kehidupan yang tak terbayangkan bagi anak seusia mereka, kehidupan sebagai orangtua.
“Jatuh cinta seperti di film-film konsepnya cakep bener, nggak heran dapet review positif dari banyak pengamat film lokal,” tulis akun @adli.rs. (*)