Update! Timnas Indonesia Vs Tanzania Akan Berlangsung: Ini Jadwal Siaran Langsung dan Live Streamingnya

Minggu 02-06-2024,11:05 WIB
Reporter : Babay Kholifah
Editor : Haidaroh

INFORADAR.ID- Timnas Indonesia akan melakukan uji coba latihan melawan Tanzania sebagai persiapan menghadapi dua laga sisa Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.

Untuk kamu para pecinta bola pasti sudah tau dong tentunya kapan jadwal Timnas Indonesiavs Tanzania ini akan berlangsung, tapi untuk kamu yang belum tahu bisa simak artikel ini sampai selesai.

Timnas Indonesia vs Tanzania akan digelar pada hari ini Minggu, 2 Juni 2024 di Stadion Madiya, Senayan Glora Bung Karno, Jakarta.

BACA JUGA:Preview Final Liga Champions: Dortmund vs Real Madrid, Susunan Pemain dan Link Streaming

BACA JUGA:7 Jenis Insomnia yang Bisa Membuat Kamu Terjaga di Malam Hari: Ini Gejala,Penyebab, dan Cara Mengatasinya

Untuk kamu yang ingin menonton langsung, kamu bisa datang langsung ke Stadion Madiya. Tapi, sebelum kamu masuk ke Stadion kamu harus beli tiket terlebih dahulu.

Untuk harga tiketnya sendiri kamu bisa mengeluarkan uang sebesar Rp250.000 saja, dan kamu sudah bisa nonton langsung di dalam Stadion.

Tapi untuk kamu yang tidak bisa datang langsung ke Stadion jangan khawatir, karena pertandingan ini akan disiarkan langsung di saluran TV swasta Indosiar dan juga akan disiarkan langsung di Vidio.

BACA JUGA:Deretan Stadion Sepak Bola Terbengkalai di Indonesia, Banten International Stadium Gimana?

BACA JUGA:Apa Itu Terapi Tertawa? Kamu Harus Tahu,Ternyata Ini Bisa Merawat Kesehatan Mental

Tim dari benua Afrika ini mempunyai ranking FIFA lebih tinggi dibandingkan tim Garuda.

Tanzania berada di peringkat 119 dan Indonesia di peringkat 134, pertandingan ini diminta oleh pelatih Shin Tae-Yong untuk melihat kondisi para pemainnya.

Apalagi rata-rata pemainnya baru saja selesai berkompetisi dengan klub.

BACA JUGA:7 Rekor Luar Biasa Cristiano Ronaldo yang Tidak Bisa Dicapai Pesepakbola Manapun Saat Ini

BACA JUGA:PT Indonesia Nippon Seiki NS Cikande Serang Buka Info Loker Terbaru 2024: Ini Syaratnya

Kategori :

Terpopuler