INFORADAR.ID - Mengalami kehamilan dan kemudian melahirkan membawa dampak besar pada bentuk tubuh, terutama pada bagian perut.
Pasca melahirkan, banyak perempuan menghadapi perubahan pada otot dan kulit perut, yang menyebabkan perut terlihat longgar. Namun, dengan perhatian dan perawatan yang tepat, kamu bisa loh mengencangkan perut dan meningkatkan kepercayaan diri. BACA JUGA:Ini Efek Buruk bagi Janin bila Ibu Hamil Merokok BACA JUGA:Bunda Wajib Coba, Ini Manfaat Buah Mangga untuk Ibu Hamil dan Janin Berikut adalah tips kencangka perut pasca melahirkan: 1. Aktivitas Fisik Ringan Memulai dengan melakukan aktivitas fisik ringan yang disetujui oleh dokter setelah melahirkan. Seperti berjalan cepat, yoga, atau senam pasca melahirkan dapat membantu memperkuat otot perut dan merapatkan kulit. 2. Pemijatan Perut Melakukan pemijatan perut dengan lembut menggunakan minyak atau krim yang disarankan dapat meningkatkan peredaran darah dan merangsang produksi kolagen untuk meningkatkan elastisitas kulit. 3. Pakai Korset Menggunakan korset pasca melahirkan dirancang khusus untuk memberikan dukungan pada perut dan mempercepat proses pemulihan. 4. Asupan Makanan Bergizi Fokus pada pola makan yang seimbang dan sehat. Makanan yang kaya serat, protein, dan vitamin dapat membantu mendukung proses pemulihan tubuh dan menjaga kekenyalan kulit. BACA JUGA : Mengenal Apa itu Baby Blues Syndrome pada Ibu Melahirkan yang Jarang Orang Tahu dan Cara Mengatasinya BACA JUGA:Tak Punya Jaminan Kesehatan, Ibu Hamil Dijamin Program Jampersal 5. Minum Cukup Air Memastikan tubuh tetap terhidrasi memainkan peran kunci dalam menjaga kesehatan kulit. Pastikan untuk minum air yang cukup sepanjang hari untuk mendukung kelembutan dan kesehatan kulit. 6. Latihan Khusus Perut Melibatkan latihan khusus untuk otot perut, seperti variasi sit-up yang disesuaikan dengan kondisi fisik pasca melahirkan, dapat membantu memperkuat otot-otot tersebut. Mengencangkan perut pasca melahirkan membutuhkan perawatan fisik dan perubahan pola hidup yang sehat. Dengan ketekunan dan konsisten, perlahan tapi pasti para bumil pasti dapat mengembalikan kekencangan perut dan meningkatkan kepercayaan diri setelah melahirkan. Semangat!.(*) BACA JUGA : Jangan Jadi Alasan, Ini Tips Tetap Aktif Berolahraga Meski di Musim Penghujan BACA JUGA:Ibu Hamil Wajib Tahu, Ini Vitamin Penambah DarahBumil Wajib Tau, Ini 6 Tips Kencangkan Perut Pasca Melahirkan
Rabu 17-07-2024,15:16 WIB
Reporter : Siti Nursyahidah
Editor : Haidaroh
Kategori :
Terkait
Minggu 02-11-2025,18:41 WIB
5 Tips Mengatasi Masalah Kulit Akibat Skincare yang Salah
Kamis 28-08-2025,10:27 WIB
Bukan Sekedar Gaya Nyentrik, Rambut Panjang Menambah Kesan Karismatik
Jumat 25-07-2025,08:19 WIB
Jarang ketemu teman yang nyambung? Ini tanda kamu makin kenal diri sendiri
Sabtu 19-07-2025,20:35 WIB
Cegah Pikun Sejak Dini: 8 Buah dan Sayur Ini Terbukti Jaga Daya Ingat Tetap Tajam di Usia Senja
Rabu 09-07-2025,21:42 WIB
7 Tips Menjaga Imun Tubuh saat Musim Pancaroba: Panduan Lengkap untuk Kesehatan Optimal
Terpopuler
Jumat 09-01-2026,16:34 WIB
Trend TikTok “At Least” Viral, Jadi Game Sindir-sindiran Usai Ramainya Tren “Izin”
Jumat 09-01-2026,09:02 WIB
Pleno Akhir DEMA Fakultas Dakwah 2025 Fokus Evaluasi dan Pembenahan Organisasi
Jumat 09-01-2026,09:02 WIB
Tren Baru Perempuan Gen Z: Menghabiskan Waktu Luang di Gunung Daripada ke Mall
Jumat 09-01-2026,20:03 WIB
Misi Menginspirasi di Balik Selempang Duta Kemenpora
Jumat 09-01-2026,09:01 WIB
Kandungan Tone Up dari B Erl WOW Lightening Body Serum
Terkini
Jumat 09-01-2026,20:03 WIB
Misi Menginspirasi di Balik Selempang Duta Kemenpora
Jumat 09-01-2026,16:34 WIB
Trend TikTok “At Least” Viral, Jadi Game Sindir-sindiran Usai Ramainya Tren “Izin”
Jumat 09-01-2026,09:02 WIB
Tren Baru Perempuan Gen Z: Menghabiskan Waktu Luang di Gunung Daripada ke Mall
Jumat 09-01-2026,09:02 WIB
Pleno Akhir DEMA Fakultas Dakwah 2025 Fokus Evaluasi dan Pembenahan Organisasi
Jumat 09-01-2026,09:01 WIB