Kemudian, di tempat wisata ini kamu pun akan disuguhkan pemandangan gunung yang sangat indah.
Jadi jika kamu dan keluarga atau teman-teman sedang atau akan berencana ke Malang Raya, jadi tidak ada salahnya kamu memasukan Peternakan Kuda Mega Star Malang ke dalam salah satu bucket list wisata kamu. (*)