Lidah buaya bisa menjadi alat tradisional untuk digunakan sebagai penghilang bintik hitam pada wajah.
5. Memperlambat Tanda Penuaan
Lidah buaya dipercaya dapat meningkatkan produksi kolagen yang bermanfaat untuk memperlambat kulit keriput.
Jika kolagen pada kulit wajah terpenuhi maka kulit wajah akan tampak lebih sehat dan terjaga.
6. Mengurangi Mata Panda
Kandungan baik yang terkandung dalam lidah buaya ini mengurangi lingkaran hitam yang ada di bawah mata atau kerap disebut mata panda.
Lidah buaya akan membantu mencegah pigmentasi berlebih pada area mata.
Itulah manfaat lidah buaya untuk kecantikan kulit wajah, semoga bermanfaat.(*)