Bahaya! Stop Lakuin Ini Ketika Mau Interview Kerja, Bisa Nggak Lolos
Potret orang yang sedang melakukan interview pekerjaan.-Freepik/@yanalya-
INFORADAR.ID - Hindari beberapa hal ini ketika kamu akan melakukan interview kerja, jangan sampai kamu ditolak dengan tanpa sengaja melakukan beberapa hal ini.
Interview kerja merupakan salah satu proses evaluasi yang biasa dilakukan oleh pihak perusahaan atau pihak yang merekrut untuk mencari karyawan yang sedang dibutuhkan.
Saat interview kerja, alangkah lebih baiknya jika kamu menghindari atau jangan melakukan hal ini untuk menambah kesan baik saat wawancara dimulai.
Jika kamu yang justru melakukan satu atau bahkan beberapa dari hal di bawah ini saat interview kerja, kemungkinan terburuknya bahwa kamu bisa tidak lolos ke tahap selanjutnya.
BACA JUGA:Tiga Pekerjaan Freelance yang Cocok Buat Ibu Rumah Tangga, Sehari Bisa dapat Belasan Juta
Saat menghadapi wawancara kerja, ada beberapa hal yang sebaiknya dihindari agar kesan kamu tetap positif di depan HRD dan bisa memberikan kesempatan yang lebih baik untuk berhasil dalam proses seleksi.
Mencari pekerjaan saja sudah sulit, jika saat interview kami tidak bersungguh-sungguh, makan akan sangat disayangkan dan terasa sangat sia-sia.
Berikut merupakan beberapa hal yang sebaiknya tidak boleh kamu lakukan saat interview kerja, antara lain:
1. Tidak menjaga etika dan sopan santun. Jaga etika dan sopan santun selama wawancara. Hindari berbicara kasar atau menyela pewawancara.
2. Menggunakan bahasa yang tidak pantas. Hindari menggunakan bahasa kasar atau bahasa yang tidak pantas selama wawancara. Pastikan kamu berbicara dengan bahasa yang profesional dan sopan.
BACA JUGA:Tips Menyelesaikan Pekerjaan dengan Efisien, Perhatian Langkah Berikut
3. Berbicara negatif tentang pekerjaan sebelumnya. Hindari berbicara buruk tentang mantan atasan atau rekan kerja kamu. Tetaplah positif dan fokus pada pengalaman yang positif yang kamu dapatkan.
4. Tidak menjaga etika dan sopan santun. Jaga etika dan sopan santun selama wawancara. Hindari berbicara kasar atau menyela pewawancara.
5. Terlalu fokus pada kompensasi. Hindari membahas gaji atau tunjangan terlalu awal dalam wawancara. Biarkan topik ini dibicarakan pada tahap yang lebih lanjut, biasanya setelah kamu menerima tawaran pekerjaan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: