Tips dan Trik Makeup untuk Kulit Berminyak, No 1 Penting Banget!

Ilustrasi: Tips dan trik makeup Lebaran untuk kulit berminyak-Freepik.com-stockking
INFORADAR.ID- Inilah beberapa tips dan trik makeup untuk kulit berminyak yang harus kamu tahu, cek lengkapnya di sini.
Memiliki kulit berminyak tidak menjadi penghalang untuk tampil cantik dan flawless setiap hari terutama di Hari Raya Lebaran.
Namun, kulit berminyak memerlukan perhatian ekstra agar makeup tetap awet dan tidak mudah luntur.
Untuk kamu yang punya masalah ini jangan khawatir, karena Inforadar akan membagikan tips dan trik makeup untuk kamu yang punya masalah kulit berminyak.
BACA JUGA:5 Tren Baju Lebaran 2025 yang Wajib Dicoba, Tampil Stylish
BACA JUGA:Semakin Canggih, Ini 6 Cara Memanfaatkan Aplikasi Pendidikan untuk Meningkatkan Kualitas Belajar
Mau tahu apa saja tips dan triknya? Yuk simak dan baca artikel ini sampai akhir dan temukan informasi lengkapnya di sini.
Dilansir dari berbagai sumber, berikut ini adalah beberapa tips dan trik makeup untuk kulit berminyak agar penampilanmu selalu segar dan tahan lama sepanjang hari tarutama di hari Lebaran:
1. Persiapkan Kulit dengan Skincare yang Tepat
Langkah pertama yang penting adalah mempersiapkan kulit dengan produk skincare yang sesuai, kulit yang bersih dan terhidrasi dengan baik adalah kunci utama untuk makeup yang tahan lama.
BACA JUGA:5 Cara Cerdas Mengelola Uang THR Lebaran, Terapkan Strategi Ini
BACA JUGA:Investasi untuk Masa Depan: Ini 4 Ide Kreatif Menggunakan THR Lebaran
Pastikan untuk mencuci wajah dengan pembersih yang sesuai, menggunakan toner, memilih pelembap bebas minyak, dan primer yang dapat meminimalkan pori-pori serta mengontrol minyak.
2. Pilih Foundation dengan Formula Oil-Free dan Matte
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: