3 Merk Rekomenasi Skincare Menurut Mahasiswa UIN

3 Merk Rekomenasi Skincare Menurut Mahasiswa UIN

Dari kiri Nia, Imay, Nuranisa-Fitri GenRB-

INFORADAR.ID- Saat ini, perawatan kulit telah menjadi bagian penting dalam rutinitas sehari-hari, termasuk bagi para mahasiswi.

Namun, sering kali mahasiswi harus berhemat dalam memilih produk skincare yang sesuai dengan kebutuhan kulit serta budget yg di  keluarga ramah di kantong mahasiswi.

Berikut adalah tiga merek skincare yang Ramah di kantong kalangan mahasiswa menurut mahasiswi UIN, namun tetap memberikan hasil yang optimal:

1. Wardah

Wardah dikenal sebagai salah satu merek lokal yang telah lama mendapatkan kepercayaan konsumen di Indonesia. Produk-produk Wardah menawarkan formula yang lembut dan aman untuk berbagai jenis kulit.

Dengan harga yang terjangkau, Wardah menyediakan berbagai rangkaian perawatan, mulai dari pembersih wajah, toner, serum, hingga pelembap. Salah satu produk andalannya adalah Wardah Perfect Bright Moisturizer, yang membantu mencerahkan kulit sekaligus memberikan perlindungan dari sinar UV.

  Bagi mahasiswi yang ingin tampil cerah dan segar sepanjang hari, produk Wardah ini bisa menjadi pilihan tepat. "Karena sesuai dengan tipe kulit aku, harganya itu masih terjangkau di kantong mahasiswa," Ungkap Nur anisa Mahasiswi UIN SMH Banten.

BACA JUGA:5 Waktu Terbaik untuk Minum Air Putih yang Belum Banyak Orang Tahu

BACA JUGA:Tips Merawat Kulit Bekas Luka Mpox, Bisa Ikutin Cara Ini

2. Emina

Emina merupakan salah satu brand yang menyasar pasar remaja dan mahasiswa dengan produknya yang ringan, terjangkau, serta kemasannya yang lucu dan menarik.

Meski ditujukan untuk kalangan muda, kualitas produk Emina tidak perlu diragukan. Salah satu produk populer dari Emina adalah Emina Bright Stuff Face Wash, yang cocok untuk kulit normal hingga berminyak, memberikan sensasi segar, serta membantu membersihkan wajah dari kotoran tanpa membuat kulit kering.

Bagi mahasiswa yang menginginkan perawatan dasar yang efektif, Emina bisa menjadi pilihan utama.  "Karena kandunganya ringan, mudah menyerap dan ga lengket Serta bau nyaa ttidak menyengat, " Ungkap yunia rahmiati Mahasiswi UIN SMH Banten. 

3. Whitelab

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: