Pengen Nasi Kuning Nggak Perlu Ribet, Masak di Rice Cooker Aja, Ini Resep dari Chef Devina Hermawan

Pengen Nasi Kuning Nggak Perlu Ribet, Masak di Rice Cooker Aja, Ini Resep dari Chef Devina Hermawan

Ilustrasi Nasi Kuning-milaoktasafitri-Pixabay

7. Masukkan air, garam, kaldu jamur, merica, dan gula merah, masak hingga ayam matang sekitar 8 menit

8. Sisihkan ayam kemudian suwir-suwir dengan garpu

BACA JUGA:Ide Menu Bekal Sekolah, Yuk Coba Resep Nugget Nasi, Anak Pasti Suka Nih Bun

BACA JUGA:7 Ide Bisnis yang Menjanjikan Menjelang 17 Agustus, Berkaitan dengan yang Dibutuhkan untuk HUT RI ke-79

9. Masukkan kelapa parut ke dalam wajan, masak hingga air menyusut lalu masukkan ayam suwir, masak hingga sedikit kering, sisihkan

10. Kocok telur dengan garam kemudian panaskan sedikit minyak, goreng hingga matang lalu iris

11. Nasi kuning ayam serundeng siap disajikan

Itulah resep cara membuat nasi kuning dengan memasak di rice cooker, selamat mencoba dan semoga bermanfaat. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: