Ingin Terhindar dari Rambut Kering? Begini Langkah Penting Creambath untuk Mengatasi Rambut Kering

Ingin Terhindar dari Rambut Kering? Begini Langkah Penting Creambath untuk Mengatasi Rambut Kering

Potret seseorang yang memiliki rambut lepek-@freepik-

INFORADAR.ID – Lakukan langkah-langkah penting ketika kamu creambath utnuk mengatasi rambut kering dan kusam, sehingga tampah tidak indah. 

Rambut kering dan rusak dapat langsung merusak kesehatan dan penampilan rambut kamu secara keseluruhan. 

Kamu dapat mencegah rambut kering dan rapuh dengan menambahkan beberapa tips perawatan pada rutinitas perawatan rambut sebelum mencuci, mengeringkan dan menata rambut.

Hal ini tentunya akan membantu kamu agar terhindar dari rambut kering yang tidak kamu inginkan, sehingga kamu bisa melakukan beberapa langkah berikut ini:

1. Gunakan Sampo yang Dapat Melembapkan

Ada banyak jenis sampo yang beredar di pasaran, tetapi pilihlah sampo yang mengandung bahan pelembab yang dirancang khusus untuk memperbaiki rambut kering.

Carilah sampo yang bertuliskan bisa melembabkan, menghidrasi atau meregenerasi. Sampo yang mengandung minyak dapat melembabkan rambut dengan sangat baik.

Beberapa sampo ini  mengandung bahan pembersih seperti alkohol dan sulfat yang dapat membersihkan rambut secara efektif tetapi juga dapat mengeringkannya. 

Hindari sampo yang mengandung sulfat atau belilah sampo yang dengan jelas bertuliskan bebas sulfat atau bebas alkohol.

Kamu juga bisa mencoba menggunakan sampo yang lembut untuk bayi. Sampo bayi memiliki formula lembut yang membersihkan rambut tanpa menghilangkan minyak alami rambut.

BACA JUGA:Tips Perawatan Rambut untuk Hijabers, Biar Tetap Wangi dan Gak Rontok

2. Jangan Terlalu Sering Berkeramas

Keramas yang terlalu sering akan menghilangkan minyak alami yang menjaga kelembaban rambut. Jika kamu keramas setiap hari, cobalah keramas dua hari sekali atau dua atau tiga hari sekali. 

Hal ini akan membantu rambut kamu agar bisa mempertahankan minyak alami dan tetap lembab, sehingga rambut kamu bisa terawatt dengan baik.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: