5 Perpustaakan di Jakarta yang Seru dan Bikin Betah
Perpustakaan di Jakarta yang seru, nyaman dan bikin betah--g.maps/ Puguh Kusdianto
Perpustakaan ini terbuka untuk umum dan gratis. Anda bahkan bisa bermain konsol game di Perpustakaan Goethe-Institut,
4. Perpustkaan Erasmus Huis
Pusat kebudayaan Belanda di Indonesia, Erasmus Huis, juga memiliki perpustakaan yang bagus.
Di perpustakaan Erasmus Huis, Anda dapat membaca buku dalam suasana yang tenang, nyaman dan santai. Sebagian besar perabot dan rak buku di Erasmus Huis berwarna putih, yang memberikan suasana tenang.
5. Perpustkaan Kemendikbudristek
Gedung Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemendikbud) juga memiliki perpustakaan yang menarik dan keren.
Perpustakaan yang berlokasi di Senayan ini didirikan pada tahun 2004 memiliki koleksi lebih dari 200.000.
Selain ruang baca, ada juga ruang diskusi dan ruang audio visual.
Jadi, itulah sejumlah perpustakaan seru yang ada di Jakarta. Semoga bermanfaat.(*)
BACA JUGA:Yuk Cobain 10 Makanan Khas Jakarta yang Lezat, dari yang Pedas Hingga Manis
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: