Ini Dia Tempat Glamping Syahdu di Malang, Nomor 5 Seperti Berada di Suku Indian
Apache Camp Toban Talun, Malang Foto; Instagram @amazingmalang--
Tempat gamping di Malang Raya yang gak kalah seru berikutnya adalah Oak Tree Glamping Resort yang berada di Kota Batu.
Glamping ini memiliki suasana yang dingin dan sejuk sehingga bisa membuat tamu yang menginap disini betah.
didesain mewah dengan konsep tenda dengan sentuhan kayu yang didominasi dengan warna putih.
Fasilitasnya pun cukup lengkap, ada TV, teras, ac, kamar mandi hingga peralatan pembuat kopi dan teh.
Bagi Kamu yang ingin menginap disini, kamu harus merogoh kocek sekitar Rp 800.000 hingga Rp 1.000.000an per malamnya.
Semoga enam tempat glamping yang disebutkan di atas tadi bisa menjadi rekomendasi Kamu jika ingin glamping di Malang. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: