6 Vaksin Wajib Sebelum Menikah
ilustrasi--Pexels/ Trung Nguyen
INFORADAR.ID - Ketika kamu merencanakan hari pernikahan jangan terlalu fokus pada persiapan pesta seperi gaun, catering dan sebagainya. Vaksinasi pernikahan juga sama pentingnya untuk menjaga kesehatan diri dan pasangan.
Sejumlah vaksin sebelum menikah untuk wanita bermanfaat untuk mencegah timbulnya penyakit.
Vaksin sebelum menikah pada wanita tidak hanya untuk mencegah risiko penyakit menular seksual, tetapi juga untuk menghindari virus yang dapat mencegah gangguan kehamilan pada pengantin wanita.
Maka dari itu vaksin juga merupakan proses penting yang tak boleh dilupakan oleh para calon pengantin.
Berikut ini 6 jenis vaksin yang penting untuk dipertimbangkan sebelum menikah.
1. Vaksin HPV (Human Papilomavirus)
Untuk para wanita, vaksin HPV ini pasti tidak asing lagi. Fungsinya adalah untuk mencegah penyakit kanker serviks.
Sebaiknya vaksin HPV ini disuntikkan sebelum kamu berumur 26 tahun atau sebelum menikah.
2. Vaksin MMR (Measles, Mumps, Rubella)
Vaksin ini penting karena membantu mencegah penyakit seperti campak, gondongan, dan rubella.
Sebaiknya vaksin ini diambil sebelum menikah atau minimal 3 bulan sebelum hamil.
BACA JUGA:Makanan yang Membuat Miss V Wangi, Biar Makin Pede di Ranjang
3. Vaksin Hepatitis B
Mungkin kamu sudah tahu jika bayi biasanya diberi vaksin Hepatitis B sebagai imunisasi dasar.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: