Lakukan 5 Hal ini Agar Kamu Bisa Kontrol Amarahmu dengan Baik

Lakukan 5 Hal ini Agar Kamu Bisa Kontrol Amarahmu dengan Baik

Ilustrasi seseorang yang sedang mengontrol emosinya.-freepik/@wayhomestudio-

Mengucapkan mantra di sini berarti kamu memberikan afirmasi positif untuk menenangkan kamu dengan mengucapkan “tenang”, “relax”, “semua akan berjalan dengan baik” dan sebagainya.

Ucapkan itu secara berulah sambil mengatur nafas, sehingga otak kamu akan terkontaminasi dengan apa yang kamu ucapkan.

BACA JUGA:3 Cara Tidur Delapan Jam Dalam Empat Jam, untuk yang Memiliki Aktvitas Segudang

3. Mendengarkan lagu

Mendengarkan lagu ini sangat efektif dilakukan, di mana kamu akan bisa lebih merasa relax, sehingga mood kamu akan kembali dan lebih baik.

Dengarkan lagu berupa instrumen yang tenang dan menyejukkan sehingga alunan musik itu bisa membawa kamu kepada ketenangan.

4. Meregangkan otot

Meregangkan otot dengan melakukan beberapa gerakan stretching akan sangat membantu untuk menenang emosi lebih relax.

5. Hadari dengan argumen konstruktif

Sikap konstruktif yang dibangun mampu memberikan ketenangan, jika kamu merasa terganggu. Hadapi emosimu dengan nada yang lebih tenang dan sikap yang tertata.

BACA JUGA:Jangan Unggah 4 Hal Ini di Sosial Media Kamu, Berbahaya!

Dengan melakukan lima hal di atas, kamu bisa mengontrol emosi kamu dengan baik, sehingga amarah yang kamu luapkan itu bisa terobati dan membatasi tindakan yang akan dilakukan. 

Hal ini tentunya sangat cocok untuk kamu lakukan agar kamu bisa mengontrol emosi kamu dengan baik, tanpa menyakiti orang lain dan diri kamu sendiri.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: