Temukan Hidden Gems: Tempat Nongkrong Terpopuler di Cilegon yang Wajib Kamu Kunjungi

Temukan Hidden Gems: Tempat Nongkrong Terpopuler di Cilegon yang Wajib Kamu Kunjungi

Salah satu spot di kafe Suntime coffe and eatry di Cilegon-Instagram Suntime coffe and eatry-

INFORADAR.ID - Mencari tempat nongkrong yang cocok di Cilegon? Tidak perlu mencari lagi! Dalam artikel ini, kami akan membawa Anda dalam perjalanan mengungkap permata tersembunyi kota yang dinamis ini. Baik Anda penduduk lokal yang mencari tempat baru untuk dijelajahi atau wisatawan yang mencari pengalaman autentik, Cilegon punya sesuatu untuk semua orang. 

Dari kafe trendi hingga taman indah, Cilegon menawarkan beragam tempat nongkrong yang memenuhi selera dan minat berbeda. Anda dapat bersantai di tepi pantai, menikmati masakan lokal yang menggugah selera, atau menyelami kekayaan budaya dan sejarah kota ini. 

Kafe atau resto dengan nuansa pantai sepertinya sedang menjadi tren. Hal itu terlihat dari banyaknya bermunculan kafe-kafe dengan konsep alam tersebut. 

Bahkan, meski menggunakan konsep pantai, lokasi beberapa kafe justru berdiri di wilayah yang jauh dari pantai. 

Namun, pemilik kafe menghadirkan vibes pantai di area cafe tersebut, misalnya dengan sentuhan pasir putih, atau konsep bangunan dan tempat duduk yang pantai banget. 

BACA JUGA:Uniknya Jembatan Akar Baduy, Salah Satu Spot Ikonik Bagi Wisatawan

Jika Anda sekarang sedang mencari tempat nongkrong atau ngopi dengan nuansa pantai dan pastinya instagramable di Kota Cilegon, ini beberapa rekomendasinya:

1. Suntime Coffe and Eatry

Meski Kota Cilegon terkenal dengan Pelabuhan Merak, namun sejumlah wilayah di Kota Cilegon cukup jauh dengan pantai. Misalnya Kecamatan Citangkil. 

Namun, kondisi jauh dari pantai itu ternyata menjadi peluang bisnis tersendiri. 

Suntime Coffe and Eatry hadir dengan konsep pantai. Cafe ini menyuguhkan vibes ngopi di dekat pantai meski nyatanya jauh dari pantai. 

Cafe ini terletak di Jalan Piranha, Citangkil, Kota Cilegon. Dengan dominasi warna putih serta hamparan pasir pantai membuat kalian bisa merasakan asiknya ngopi. 

Ruang sirkulasi udara di cafe ini pun dibuat layaknya bangunan tepi pantai dengan dimensi besar dan lengkungan setengah lingkaran.

2. Cafe Tepian Laut

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: