Rekomendasi Jenis KUR BRI 2023 untuk Pelaku UMKM
KUR BRI 2023--instagram @kurmikro_offical
INFORADAR.ID - Nasabah baru yang mengajukan Kredit Usaha Rakyat atau KUR BRI 2023 dapat melihat jenis KUR di sini.
Nasabah yang belum pernah mengajukan pinjaman KUR BRI 2023, berikut rekomendasi jenis KUR yang tepat untuk bisnis Anda.
Skema KUR BRI 2023 jenis sama dengan program KUR BUMN lainnya.
KUR BRI akan diberikan bantuan modal kepada pelaku usaha mikro, kecil, menengah (UMKM).
Usaha yang telah beroperasi selama enam bulan dan membutuhkan biaya tambahan dapat mengajukan pinjaman KUR BRI.
BACA JUGA:Pinjam KUR BRI 2023 Rp120 Juta Segini Angsuran Per Bulannya
KUR BRI memiliki suku bunga yang rendah yaitu 6 persen, tidak seperti pinjaman yang memiliki bunga diatas 10 persen.
Anda bisa mengajukan pinjaman hingga Rp 100 juta dengan bunga hanya 6% per tahun dan bunga 0.5% per bulannya.
Batas kredit pinjaman KUR BRI mular Rp10 juta hingga Rp100 juta dengan tenor 12, 18, 24, 36, 48 dan 60 bulan.
Berikut ini jenis KUR BRI 2023 untuk pelaku UMKM.
Persyaratan Calon Debitur
- Individu (perorangan) yang melakukan usaha produktif dan layak
- Telah melakukan usaha secara aktif minimal 6 bulan
- Tidak sedang menerima kredit dari perbankan kecuali kredit konsumtif seperti KPR, KKB, dan, Kartu Kredit
- Persyaratan administrasi : Identitas berupa KTP, Kartu Keluarga (KK), dan surat ijin usaha
BACA JUGA:Tabel Angsuran KUR BRI 2023 Pinjaman Rp30 Juta Bayar 600 Ribuan
Persyaratan lainnya :
- Maksimum pinjaman sebesar Rp50 juta per debitur
- Jenis Pinjaman : Kredit Modal Kerja (KMK) dengan maksimum masa pinjaman 3 (tiga) tahun dan Kredit Investasi (KI) dengan maksimum masa pinjaman 5 (lima) tahun
- Suku bunga 6% efektif per tahun
- bebas biaya administrasi dan provisi
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: