Jika Ingin Mendapat Pinjaman KUR BRI 2023, Jangan Ajukan KUR di Bank lain

Jika Ingin Mendapat Pinjaman KUR BRI 2023, Jangan Ajukan KUR di Bank lain

KUR BRI 2023--Instagram @andragundesign

KUR Kecil bank BRI.

-Memiliki usaha yang produktif dan layak.

-Tidak sedang memiliki pinjaman dari bank lain kecuali kredit konsumtif seperti KPR, KKB, dan kartu kredit.

BACA JUGA : Tabel Angsuran KUR BRI 2023 untuk Pinjaman Modal Usaha Toko Boneka

-Telah menjalankan usaha minimal enam bulan.

-Memiliki izin usaha mikro dan kecil (IUMK) atau izin usaha yang setara.

KUR Mikro Bank BRI Jumlah pinjaman maksimum Rp50 juta per peminjam

Jenis pinjaman

- Kredit Modal Kerja (KMK) Jangka waktu kredit maksimal 3 tahun

- Kredit Investasi (KI) Jangka waktu kredit maksimum 5 tahun

- Suku bunga Suku bunga realisasi tahunan 6

- Tidak ada biaya administrasi dan provisi

KUR TKI Bank BRI Jumlah pinjaman maksimum Rp25 juta atau sesuai dengan peraturan pemerintah.

- Suku bunga riil 6% per tahun

- Tidak ada biaya administrasi dan provisi

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: