Langkah Bijak Sebelum Mengajukan Pinjaman KUR BRI 2023

Langkah Bijak Sebelum Mengajukan Pinjaman KUR BRI 2023

Ilustrasi memperhitungkan pinjaman KUR BRI 2023.-Tima Miroshnichenko-pixabay.com

1. KUR Mikro BANK BRI

  • Individu (perorangan) yang melakukan usaha produktif dan layak
  • Telah melakukan usaha secara aktif minimal 6 bulan
  • Tidak sedang menerima kredit dari perbankan kecuali kredit konsumtif seperti KPR, KKB, dan, Kartu Kredit
  • Persyaratan administrasi : Identitas berupa KTP, Kartu Keluarga (KK), dan surat ijin usaha

BACA JUGA:Simak, Testimoni Nasabah KUR BRI 2023

2. KUR Kecil BANK BRI

  • Mempunyai usaha produktif dan layak
  • Tidak sedang menerima kredit dari perbankan kecuali kredit konsumtif seperti KPR, KKB, dan, Kartu Kredit
  • Telah melakukan usaha secara aktif minimal 6 bulan
  • Memiliki Surat Ijin Usaha Mikro dan Kecil (IUMK) atau surat ijin usaha lainnya yang dapat dipersamakan

Demikian beberapa langkah bijak yang mesti dilakukan sebelum mengajukan pinjaman KUR BRI 2023. apakah Anda sudah tertarik?

Jika ingin informasi lebih luas mengenai KUR BRI 2023, Anda bisa mendatangi kantor Bank BRI terdekat di kota Anda. (*)

BACA JUGA:Cara Cek BI Cheking Online untuk Pengajuan KUR BRI 2023

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: bri.co.id