5 Kota di Indonesia dengan Kualitas Udara Terburuk, Ada Tangerang dan Kabupaten Serang

5 Kota di Indonesia dengan Kualitas Udara Terburuk, Ada Tangerang dan Kabupaten Serang

ilustrasi--Freepik @wirestock

INFORADAR.ID - Buruknya kualitas udara di Jakarta mengakibatkan banyaknya warga yang terserang Inspeksi Saluran Pernapasan Akut atau ISPA.

Tak hanya di Jakarta beberapa kota di Indonesia juga memiliki kualitas udara yang buruk.

Kualitas udara buruk ini dikarenakan oleh banyaknya emisi yang dihasilkan mulai dari pembakaran bahan bakar fosil, industri energi, transportasi dan lain sebagainya.

Maka dari itu beberapa daerah yang memiliki kualitas udara yang buruk disarankan untuk memakai masker, menyalakan penyaring udara dan menghindari aktivitas outdoor.

Berikut urutan kualitas udara terburuk di Indonesia yang dikutip dari IQAir.

1. Terentang, Kalimantan Barat 

Adanya kebakaran, menjadikan Terentang berada di posisi utama dengan kualitas udara buruk. Indeks kualitas udara mencapai 183 AQI US dengan polutan utama PM2.5 dan konsentrasi 117.1µg/m³ yang artinya 23.4 kali lebih besar dari panduan WHO.

Kualitas udara tidak sehat di Terentang ini akan berlangsung hingga Rabu 23 Agustus 2023.

2. Mempawah, Kalimantan Barat

Kualtias udara Mempawah Kalimanta Barat berada di urutan kedua dengan indeks kualitas udara 162 AQI US dan polutan utama berukuran PM2.5 dengan konsentrasis 76.8µg/m³.

Kualitas udara di Mempawan Kalimantan Barat setidaknya diperkiraan akan tidak sehat hingga hari Rabu mendatang 23 Agustus 2023.

3. Tangerang Selatan

Tangerang Selatan berada diurutan ketiga untuk kualitas udara terburuk dengan indeks kualitas udara 157 AQI US dan polutan utama berukuran PM2.5 dengan konsentrasi 68µg/m³.

Kualitas udara tidak sehat di Tangerang Selatan diperkiraan akan berlangsung hingga tiga hari kedepan yakni Senin, 21 Agustus 2023.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: