UPDATE, Maluku Kembali Diguncang Gempa Susulan Magnitudo 4,9
Kerusakan rumah akibat gempabumi dengan magnitudo (M)7,5 yang mengguncang wilayah Kabupaten Kepulauan Tanimbar, Provinsi Maluku, Selasa (10/1). Foro: Dok BNPB,--
INFORADAR.ID - Maluku Tenggara Barat kembali diguncang gempa susulan magnitudo 4,9.
Sebelumnya gempa besar mengguncang dengan magnitudo 7,5 pada Selasa 10 Januari 2023 dinihari.
Dalam keterangan akun twitter @InfoBMKG gempa susulan kembali mengguncang Maluku dengan magnitudo 4,9 pada pukul 09:49 WIB.
"#Gempa Mag:4.9, 10-Jan-2023 09:49:34WIB, Lok:7.10LS, 130.21BT (155 km BaratLaut MALUKUTENGGARABRT), Kedimn:131 Km #BMKG," tulis akun twitter @InfoBMKG.
"Disclaimer: Dalam beberapa menit oertama setelah gempa, parameter gempa dapat berubah dan boleh jadi belum akurat, kecuali telah dianalisis ulang seismolog," tulis @InfoBMKG.
Sebelumnya BMKG juga mengeluarkan informasi gempa susulan dengan magnitudo 5.5 , hanya berselang beberapa menit setelah gempa besar mengguncang Maluku.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: