Namun, memasuki Oktober 2025, ia menegaskan bahwa dana tersebut tidak bisa dilaksanakan.
BACA JUGA:BSU Oktober 2025 Ditunda, Ini Fakta Dibalik Penundaan Bantuan
BACA JUGA:Pencairan BSU Oktober 2025 Ditunda, Pemerintah Siapkan Skema Bantuan Alternatif untuk Pekerja
Kepastian ini disampaikan oleh Robinsar saat menjawab pertanyaan dari warganet di akun Instagram pribadinya.
Robinsar kemudian membalas bahwa dana hibah tahun 2024 tidak bisa dilaksanakan karena terhalang peraturan.
"Hampura, hibah yang 2024 belum bisa dijalankan terbentur dengan aturan,” tulis Robinsar.
Berita tersebut segera memicu rasa kekecewaan, terutama bagi banyak honorer Cilegon yang mengandalkan honor tersebut untuk memenuhi kebutuhan keluarga.