Benarkah Akan Ada Gerhana Matahari Total 2 Agustus? Ini Faktanya

Kamis 24-07-2025,14:17 WIB
Reporter : Ghina Aulia Az-Zahra
Editor : Haidaroh

Gerhana sebagian

Gerhana campuran

Setiap jenisnya memberi pengalaman langit yang berbeda, tergantung dari posisi pengamat dan pergerakan benda langit.

Gerhana matahari total pada 2 Agustus 2025 adalah informasi yang menyesatkan. 

Yang akan benar-benar terjadi adalah gerhana matahari total 2 Agustus 2027, dan itu pun menjadi momen langka yang layak ditunggu. 

Supaya nggak gampang terjebak hoaks, selalu cek fakta dari sumber ilmiah dan resmi, ya.

Kategori :

Terpopuler