-Beasiswa nasional dan internasional
Dengan mengetahui berbagai jenis beasiswa, kamu bisa mulai menetapkan target sedari dini.
2. Kembangkan Prestasi Akademik dan Non-Akademik
BACA JUGA:Daftar Harga HP OPPO Terbaru di Indonesia Mei 2025: Cek Spesifikasinya
BACA JUGA:Cara Menghindari Calo Kerja: Tips Aman Mencari Pekerjaan di Era Digital
Beasiswa tidak hanya untuk pelajar yang sangat cerdas, yang terpenting adalah kamu memiliki nilai akademik yang konsisten dan aktif dalam berbagai kegiatan positif.
Beberapa aktivitas yang bisa mendukungmu adalah:
-Mengikuti olimpiade atau kompetisi mata pelajaran
-Ikut dalam organisasi siswa, pramuka, PMR, atau klub bahasa Inggris
-Terlibat dalam kegiatan sosial atau sukarelawan
Ingat, para penyedia beasiswa menghargai siswa yang menunjukkan semangat belajar dan memberikan kontribusi nyata kepada masyarakat.
3. Segera Kumpulkan Sertifikat dan Dokumen Pendukung
Jangan tunggu hingga saatnya tiba, segera kumpulkan dokumen berikut:
-Sertifikat dari lomba
-Piagam penghargaan
-Surat rekomendasi dari guru (bisa minta contoh dari guru bimbingan konseling)