Resep Rahasia Kue Putu Bambu Legendaris yang Bikin Ketagihan

Rabu 08-01-2025,14:47 WIB
Reporter : Siti Nursyahidah
Editor : Haidaroh

• Campurkan tepung beras dengan garam lalu aduk kemudain masukan daun pandan selanjutnya di kukus selama 15 menit lalu angkat dan diamkan hingga suhu ruang

• Blender daun pandan dengan air kemudian saring

• Masukan air daun pandan kedalam tepung yg sudah di kukus lalu aduk hingga bertekstur seperti pasir kemudain saring agar halus

• Siapkan daun pisang yg sudah di potong tulangnya (uk sekitar 5 cm) kemudian bentuk dengan cara di gulung (disini saya menggunakan roling pin untuk membetuknya) kemudian sematkan dengan tusuk gigi

• Masukan tepung yg sudah di ayak kedalam daun pisang yg di gulung hingga penuh kemudian buat lubang di tengah2 lalu isi dengan gula aren tutup kembali hingga padat

• Kukus selama 20 menit lalu angkat

• Taburkan dengan kelapa parut yg sudah di kukus makan selagi hangat

Kue putu bambu bukan sekadar jajanan tradisional, melainkan warisan budaya yang menyimpan kenangan dan cerita.

Dengan resep rahasia yang kini bisa kamu coba sendiri di rumah, kamu tak hanya menghadirkan cita rasa autentik, tetapi juga melestarikan kehangatan tradisi di setiap gigitan. 

Jadi, tunggu apa lagi? Segera praktikkan resepnya dan nikmati kue putu legendaris yang selalu bikin rindu ini bersama orang-orang tersayang.

BACA JUGA:Bikin Kue Legendaris, Begini Cara Membuat Kue Cucur yang Lebih Praktis: Nikmat Tiada Tara

BACA JUGA:Kue Balok Menes Terbuat dari Bahan Apa? Siapa Sangka Terbuat dari Bahan Ini tapi Jadi Favorit Para Pelancong

Kategori :