Komika Hingga Sutradara Turun Menyuarakan Aksi Kawal Putusan MK di Gedung DPR RI

Jumat 23-08-2024,07:56 WIB
Reporter : Nuraini Wildayati Kamilah
Editor : Haidaroh

BACA JUGA:12 Kesalahan Saat Mendaftar CPNS Bikin Auto Gak Lolos

BACA JUGA:Alur Cerita dan Pemain Live-action One Piece Season 2 Diumumkan Eiichiro Oda

Sejumlah komika yang hadir juga menyuarakan aspirasinya dalam mendukung keputusan MK terkait batas usia dan ambang dukungan calon kepala daerah.

“Teman-teman kita semua berdiri sendiri cari kerja sendiri, bukan dibantu bapaknya,” ucap Abdur Arsyad.

“Teman-teman yang hadir hari ini tanamkan diri dalam kepala kalian, kalau belum umur 30 jangan nyalon dulu jangan ya dek ya,” sambung Bintang Emon.


Andovi da Lopez di depan Gedung DPR RI--X @AndovidaLopez

Youtuber Andovi Dalopez juga turut membagikan situasi di depan Gedung DPR, ia menceritakan mendapatkan pesan tak dikenal dan menyuruhnya datang ke Kantor Bareskim Jakarta Pusat.

“Pagi-pagi gua dapat WhatsAppa dari nomor yang gak dikenal, ‘mohon segera datang ke kantor Bareskim Jakarta Pusat, Anda didakwa sebagai penyebar ajakan aksi kekerasan dalam unjuk rasa’, gak ada kekerasan, kita disini bangga dengan DPR karena mereka bisa metting cepet-cepet,” jelas Andovi dalam video postingannya di X @AndovidaLopez.

BACA JUGA:Channel YouTube Ronaldo, Baru Launching Langsung 3 Juta Subscriber

BACA JUGA:Dugaan Perselingkuhan dan Talak 3, Sahabat Katakan Rumah Tangga Arhan dan Zize Baik-baik Saja

Kategori :