INFORADAR.ID – Ikan bandeng, makanan khas Banten, memiliki banyak manfaat yang mungkin belum banyak diketahui oleh sebagian orang.
Selain menjadi bagian penting dari budaya kuliner Banten, ikan bandeng juga memiliki kandungan nutrisi yang baik untuk kesehatan tubuh.
Dari mulai kandungan protein hingga nutrisi lainnya, ikan bandeng yang menjadi khas Banten bisa menjadi pilihan yang tepat untuk dimasukkan ke dalam menu sehari-hari karena miliki banyak manfaat bagi kesehatan.
BACA JUGA:6 Rekomendasi Kuliner Khas Kota Cilegon Banten yang Enak dan Cocok Dijadikan Oleh-Oleh
BACA JUGA:Viral 4 Siswa Buat Video Candaan Makan Daging, Darah Anak Palestina, Pihak Sekolah Buka Suara
Selain rasanya yang lezat, ikan bandeng juga terkenal dengan kandungan omega-3 yang tinggi. Omega-3 merupakan jenis asam lemak baik yang memiliki banyak manfaat untuk kesehatan, seperti menjaga kesehatan jantung dan otak.
Oleh karena itu, mengonsumsi ikan bandeng secara teratur dapat membantu menjaga keseimbangan nutrisi dalam tubuh kita.
Dengan memahami lebih dalam mengenai kandungan nutrisi dan manfaatnya, diharapkan kita dapat semakin mengapresiasi keberagaman kuliner Indonesia dan menjadikan ikan bandeng sebagai pilihan makanan sehat di meja makan kita.
BACA JUGA:Rekomendasi 5 Tempat Sate Bandeng di Serang, Kalau Berkunjung ke Banten Jangan Lupa Mampir
BACA JUGA:Unik, Mie Ayam Bakso Mang Pud Serang Berisi Kupon Berhadiah: Wajib Cobain Nih
Dilansir dari Instagram @wingko.o, ternyata ikan bandeng miliki banyak manfaat bagi kesehatan, karena mengandung:
1. Zat Besi
Zat besi dalam ikan bandeng penting untuk pembentukan sel darah merah dan transportasi oksigen dalam tubuh.
Mencukupi kebutuhan zat besi dapat membantu mencegah anemia dan menjaga energi tubuh.
2. Kaya Vitamin dan Mineral