INFORADAR.ID – Menu Idul Adha 2024 memang selalu menjadi momen spesial yang dinanti-nantikan oleh umat Muslim di seluruh dunia. Salah satu hidangan yang sangat populer adalah rawon iga sapi.
Rawon adalah masakan tradisional Indonesia yang kaya akan rempah-rempah dan citarasa yang khas untuk memeriahkan suasana Idul Adha 2024 di rumah.
Aroma harum rempah-rempah dari Resep Rawon Iga Sapi yang menyebar di rumah saat proses memasak juga akan menambah kehangatan dan keceriaan suasana Idul Adha 2024.
Jadi, tidak ada salahnya untuk mencoba resep rawon iga sapi di rumah saat merayakan Idul Adha 2024 bersama keluarga tercinta.
BACA JUGA:Menyambut Idul Adha 2024: Yuk Ketahui Tips Jitu Mengatasi Potensi Sapi Ngamuk Saat Disembelih
BACA JUGA:Fantastis, Segini Harga Microfon Mahalini Raharja yang Bikin Netizen Terbelalak
Dengan menciptakan hidangan yang lezat dan menggugah selera, kita dapat menjadikan momen Idul Adha 2024 ini menjadi lebih istimewa dan berkesan bersama orang-orang tersayang.
Dilansir dari Instagram @resepiduladha, berikut ini resep dan cara membuat Rawon Iga Sapi.
Bahan:
- 1 kg iga sapi
- 1,5 liter air
- Garam dan gula secukupnya
- Kaldu bubuk sapi secukupnya
BACA JUGA:Menjelang Idul Adha 2024: Yuk Ketahui Trik Jitu Hilangkan Bau Prengus Daging Kambing
BACA JUGA:Tips Tiktok: Punya Winning Content Bisa Bikin Omzet Naik 100%, Gimana Caranya? Simak di Sini