Bagi pencari kerja harus tetap termotivasi dan antusias dalam menghadapi penolakan atau situasi yang sulit.
Hal ini membutuhkan tekad yang kuat dan kemampuan untuk tetap optimis dan terus berusaha dalam menghadapi kesulitan.
Secara umum, mencari pekerjaan memang tidak mudah, namun dengan ketekunan, keberanian dan pola pikir yang tepat, berbagai rintangan dapat diatasi dan peluang yang sesuai dengan kemampuan dan minat dapat ditemukan. (*)
BACA JUGA:Lowongan Kerja untuk Lulusan SMA atau SMK, Mie Gacoan Butuh Banyak Pegawai